Peningkatkan Kemampuan Prososial Anak Melalui Permainan Sosiodrama Lingkunganku di RA-ALQUR’AN Thawalib Padang Panjang Kecamatan Padang Panjang Timur

Wati, Afni (2015) Peningkatkan Kemampuan Prososial Anak Melalui Permainan Sosiodrama Lingkunganku di RA-ALQUR’AN Thawalib Padang Panjang Kecamatan Padang Panjang Timur. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_4_AFNIWATI_58900_261_2015.pdf] Text
B1_4_AFNIWATI_58900_261_2015.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi oleh rendahnya kemampuan prosesosial anak dalam bertanggung jawab, menolong serta kerja sama di RA AL- QUR’AN Thawalib Padang Panjang. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan peningkatan kemampuan prososial anak dalam bertanggung jawab, menolong, dan kerja sama melalui permainan sosiodrama lingkuganku. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas, penelitian ini dilakukan di RA AL- QUR’AN Thawalib Padang Panjang semester I tahun 2014-2015 dengan subjek penelitian anak kelompok B7 yang berjumlah 15 orang anak terdiri dari 5 orang laki-laki dan 10 orang perempuan. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus dan tiap siklus dilakukan dengan 3 kali pertemuan. Teknik pengumpulan data adalah observasi dan teknik analisis data menggunakan rumus persentase. Penelitian ini menyimpulkan, nerdasarkan analisis data dapat dijelaskan bahwa pelaksanaan permainan sosiodrama lingkunganku dapat meningkatkan kemampuan prososial anak dalam Aspek (1) Bertanggung Jawab, (2) Sikap menolong, dan (3) bekerja sama. Saran yang dapat peneliti sampaikan hendaknya pendidik dapat menggunakan permaiinan sosiodrama sebagai salah sati alternatif meningkatkan kemampuan prososial anak.

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kemampuan Prososial, Sosiodrama
Subjects: H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah-S1
Depositing User: MUKHLIS MUKHLIS
Date Deposited: 06 May 2025 05:10
Last Modified: 06 May 2025 05:10
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/10088

Actions (login required)

View Item
View Item