@phdthesis{repounp35330, title = {Pembinaan Karakter Demokratis pada Siswa SMA Negeri Modal Bangsa Aceh Kabupaten Aceh Besar.}, year = {2017}, school = {Universitas Negeri Padang}, keywords = {PEMBINAAN KARAKTER, DEMOKRATIS}, url = {https://repository.unp.ac.id/id/eprint/35330/}, author = {Husni, Teuku Muhammad}, abstract = {Penelitian ini mengungkapkan tentang pembinaan karakter demokratis padasiswa SMA Negeri Modal Bangsa Aceh melalui program sekolah baik dalamintrakurikuler dan estrakurikuler. Pembinaan karakter demokratis yang dilakukan diSMA Negeri Modal Bangsa Aceh diharapkan dapat membina generasi muda Acehyang lebih demokratis. Tujuan penelitian ini yaitu: a) Untuk mendiskripsikan,menganalisis dan menyimpulkan pembinaan karakter demokratis pada siswa diSMA Negeri Modal Bangsa Aceh. b) Untuk mengindentifikasi dan menganalisiskendala-kendala yang di temui guru dalam membina karakter demokratis padasiswa SMA Negeri Modal Bangsa Aceh . Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif danpendekatan kualitatif. Data penelitian dikumpulkan melalui wawancara, observasidan studi dokumentasi. Adapun informan dalam penelitian ini yaitu pihak-pihakyang dinilai dapat memberikan data secara maksimal terkait pembinaan karakterdemokratis melalui intrakurikuler dan estrakurikuler seperti kepala sekolah, wakilkepala sekolah, para guru-guru, siswa, komite sekolah, alumni dan masyarakatsekitar sekolah. Analisis data dilakukan dengan reduksi data, penyajian data danpengambilan kesimpulan. Uji keabsahan data dilakukan dengan triangulasi sumberdata.Berdasarkan hasil temuan di lapangan menunjukkan bahwa upayapembinaan karakter demokratis yang dilakukan guru di SMA Negeri ModalBangsa Aceh melalui melibatkan siswa dalam kegiatan sekolah, karena dengankegiatan tersebut membiasakan siswa dalam berperilaku sesuai dengan nilai-nilaidemokratis. Memberi teladan kepada siswa agar berperilku demokratis dalamkehidupan, membiasakan perilaku demokratis dalam setiap aktifitas di sekolah. Mentradisikan nilai-nila demokratis di sekolah. Upaya pembinaan karakterdemokratis pada siswa SMA Negeri Modal Bangsa Aceh mempunyai kendala- kendala yaitu keteladanan guru yang belum optimal dalam memberi teladan yangbaik pada siswa, kurangnya pemahaman guru tentang karakter demokratis. Kurangnya dukungan masyarakat dalam memberikan kontrol sosial pada siswaterhadap pelangaran-pelangaran yang dilakukan siswa.} }