Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan BUMN : Peran Reputasi Perusahaan

Amnelia, Anjelly (2024) Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan BUMN : Peran Reputasi Perusahaan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_7_ANJELLY_AMNELIA_20059119_6362_2024.pdf

Download (8MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ( 1) Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap kinerja keuangan perusahaan, (2) Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap reputasi perusahaan, (3) pengaruh reputasi terhadap Kinerja Perusahaan, dan (4) peran mediasi reputasi terhadap CSR dan Kinerja keuangan pada perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sedangkan sampel penelitian ini ditentukan dengan metode purposive sampling, sampel Perusahaan dalam jangka waktu lima tahun dari tahun 2018-2022, sedangkan jumlah sampel sebanyak 13 dengan 65 data observasi untuk setiap variabel. Metode analisis yang digunakan adalah SEM PLS menggnakan aplikasi SmartPLS. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa ( 1) Corporate Social Responsibility (CSR) berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan, (2) Corporate Social Responsibility (CSR) tidak berpengaruh signifikan terhadap reputasi perusahaan, (3) reputasi berpengaruh terhadap Kinerj a Perusahaan, dan (4) reputasi tidak memediasi antara CSR dan Kinerja keuangan pada perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorYusra, IrdhaUNSPECIFIED
CorrectorRasyid, RosyeniUNSPECIFIED
CorrectorDelfiani, SilviUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 24 Oct 2024 04:50
Last Modified: 24 Oct 2024 04:50
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/54750

Actions (login required)

View Item View Item