Pengaruh Financial Literacy, Access to Finance, dan Financial Risk Attittude terhadap Firm Sustainability UKM Sektor Dagang di Kota Padang

Rauf, Muhammad (2024) Pengaruh Financial Literacy, Access to Finance, dan Financial Risk Attittude terhadap Firm Sustainability UKM Sektor Dagang di Kota Padang. Skripsi thesis, Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
Text
B.1_07_MUHAMMAD_RAUF_21059260_3734_2024.pdf

Download (659kB) | Preview

Abstract

Maksud dari tujuan penelitian ini (1) Untuk mengetahui pengaruh Financial Literacy terhadap Firm’s Sustainability UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. (2) Untuk mengetahui pengaruh Access to Finance terhadap Firm’s Sustainability UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. (3) Untuk mengetahui pengaruh Financial Literacy terhadap Access to Finance UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. (4) Untuk mengetahui Pengaruh Financial Literacy terhadap Firm’s Sustainability dimediasi oleh Access to Finance UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. (5) Untuk mengetahui pengaruh Financial Risk Attittude terhadap Firm’s Sustainability UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. (6) Untuk mengetahui pengaruh Financial Literacy terhadap Financial Risk Attittude UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. (7) Untuk mengetuhi pengaruh Financial Literacy terhadap Firm’s Sustainability dimediasi oleh Financial Risk Attittude UKM (Sektor Dagang) di Kota Padang. Objek Penelitian ini yaitu UKM (Sektor Dagang) yang berada di Kota Padang. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan teknik Structural Equetion Model (SEM). Sampel dalam penelitian ini yaitu 200 responden. Penelitian ini menggunakan SEM PLS 4. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa, (1) Financial Literacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap Firm’s Sustainability. (2) Access to Finance berpengaruh negatif dan terhadap Firm’s Sustainability. (3) Financial Literacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap Access to Finance. (4) Financial Literacy berpengaruh negatif terhadap Firm’s Sustainability dimediasi oleh Access to Finance. (5) Financial Risk Attittude berpengaruh positf dan signifikan terhadap Firm’s Sustainability. (6) Financial Literacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap Financial Risk Attittude. (7) Financial Literacy terhadap Firm’s Sustainability dimediasi oleh Financial Risk Attittude berpengaruh positif dan signifikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPatrisia, DinaUNSPECIFIED
CorrectorRasyid, RosyeniUNSPECIFIED
CorrectorZulvia, YolandafitriUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Financial Literacy, Access to Finance, Financial Risk Attittude, Firm’s Sustainability
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Mrs Risna Juita
Date Deposited: 06 Sep 2024 03:12
Last Modified: 06 Sep 2024 03:12
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/53837

Actions (login required)

View Item View Item