Denisyah, Azhura
(2024)
Pengaruh Pandemi Covid 19, Financial Distress, dan Good Corporate Governance terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2022).
Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengkaji dan memastikan bagaimana dampak pandemi Covid 19, fnancial distress, dan good corporate ggovernance (dewan komisaris independen dan kepemilikan manajerial terhadap manajemen laba. Leverage dan ukuran perusahaan merupakan variabel kontrol. Penelitian ini menggunakan perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018 - 2022. Sampel yang diambil sebanyak 36 perusahaan manufaktur selama periode 5 tahun. Untuk menguji hipotesis, penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda, dan melakukan pengujian model dengan menggunakan program Eviews 12. Temuan penelitian menunjukkan bahwa pandemi Covid 19 berpengaruh positif terhadap manajemen laba, financial distress tidak berdampak pada manajemen laba, dan dewan komisaris independen
tidak berpengaruh terhadap manajemen laba, dan kepemilikan manajerial tidak berpengaruh manajemen laba
Actions (login required)
|
View Item |