Pengaruh Negative Framing dan Monitoring Control Terhadap Eskalasi Komitmen dalam Pengambilan Keputusan Investasi.

Sari, Ulya Puspita (2024) Pengaruh Negative Framing dan Monitoring Control Terhadap Eskalasi Komitmen dalam Pengambilan Keputusan Investasi. Skripsi thesis, Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
Text
B1_6_ULYA_PUSPITA_SARI_15043106_2744_2024.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Negative framing dan Monitoring Control terhadap eskalasi komitmen dalam pengambilan keputusan investasi. Penelitian ini menggunakan desain factorial 2x2 dengan empat perlakuan. Hipotesis pada penelitian ini di uji menggunakan uji One Way ANOVA. Penelitian ini menggunakan mahasiswa Akuntansi SI di UNP. Dengan menggunakan 4 kasus skenario, partisipan diminta untuk membuat keputusan untuk melihat bagaimana negative framing dan monitoring control mempengaruhi eskalasi komitmen saat manajer akan membuat keputusan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan jika negative framing mempengaruhi manajer saat akan membuat keputusan hal ini dikarena informasi yang di terima manajer. Sedangkan monitoring control menunjukan hal sama, monitoring control membuat menajer tidak mengeskalasi ke putusannya karena adanya pengawasan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorDwita, SanyUNSPECIFIED
CorrectorSari, Vita FitriaUNSPECIFIED
CorrectorSerly, VanicaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: NEGATIVE FRAMING, MONITORING CONTROL, INVESTASI
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi - S1
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 20 Jun 2024 02:33
Last Modified: 20 Jun 2024 02:33
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/52589

Actions (login required)

View Item View Item