Pengelolaan Arsip Elektronik berbasis Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar

Haridinata, Ilham (2024) Pengelolaan Arsip Elektronik berbasis Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_7_ILHAM_HARIDINATA_20026048_2338_2024.pdf

Download (943kB) | Preview

Abstract

Penulisan makalah ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana: (1) penciptaan arsip elektronik berbasis Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar . (2) pengelolaan arsip elektronik berbasis Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar. (3) penyusutan dan pemusnahan arsip elektronik berbasis Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam makalah ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan melukan wawancara, observasi secara langsung, dan dokumentasi tentang pengelolaan arsip elektronik berbasi Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan tentang pengelolaana arsip elektronik berbasis Microsoft Excel di Sekretariat Umum Polda Sumbar pada Pertama, penciptaan arsip yaitu : (a) penerimaan, dalam penerimaan arsip di Setum Polda Sumbar dalam penerimaan arsip hanya surat keluar saja. (b) pencatatan, Proses dalam pencacatan surat di Setum Polda Sumbar diawali dengan arsip atau surat diterima oleh petugas, dicatat dengan memprioritaskan derajat surat. (c) penilaian, penilaian arsip elektronik dilakukan di Setum Polda Sumbar dengan berpedoman kepada derajat dan Kode Klasifikasi Arsip (KKA). (d) pengolahan. Dalam pengolahan di Setum Polda Sumbar hanya bisa dilakukan oleh pimpinan yang berwenang untuk memutuskan /menentukan tindakan apa yang perlu diambil dan dalam prosesnya Kedua, pengelolaan arsip elektronik yaitu: (a) pemilihan (election), merupakan proses memilah arsip (b) pemindaian (Scanner), sebuah kegiatan mengalihmediakan arsip konvensional ke bentuk digital (c) penyesuaian (Adjustment) penyesuaian dalam penempatan arsip. Ketiga, pemusnahan arsip elektronik yaitu: (a) persiapan penyusutan, poses mempersiapkan elemen-elemen dalam memusnahkan arsip (b) pemindahan, memindahan arsip yang akan dimusnahkan ke tempat pemusnaan atau file tertentu (c) penyerahan, penyerahan arsip kepada pihak yang berwenang dalam memusnahkan (d) pemusnahan, proses memusnahkan dengan beberapa metode

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorNelisa, MaltaUNSPECIFIED
CorrectorPrimadesi, YonaUNSPECIFIED
CorrectorErlianti, GustinaUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan - D3
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 21 May 2024 07:17
Last Modified: 21 May 2024 07:17
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/52121

Actions (login required)

View Item View Item