Faktor Penghambat Pembentukan Profil Pelajar Pancasila Dimensi Bernalar Kritis dalam Pembelajaran Sosiologi (Studi Kasus Siswa Fase F SMA N 7 Padang

Yulindra, Muthia (2024) Faktor Penghambat Pembentukan Profil Pelajar Pancasila Dimensi Bernalar Kritis dalam Pembelajaran Sosiologi (Studi Kasus Siswa Fase F SMA N 7 Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_04_MUTHIA_YULINDRA_19058022_976_2024.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahu i faktor penghambat pembentukan profil pelajar pancasila dimensi bernalar kritis dalam pembelajaran sosiologi studi kasus siswa fase F SMA N 7 Padang. Dalam prosesnya SMA N 7 Padang sudah menerapkan kurikulum merdeka dengan menggagas profil pelajar pancasila untuk mengembangkan karakter siswa salah satunya kemampuan bernalar kritis. Akan tetapi ketika dilakukan penilaian kemampuan bernalar kritis siswa masih dalam kategori ren dah di bawah KKM, yaitu 80 sehingga penerapan Profil Pelajar Pancasila belum diimplementasikan dengan baik oleh siswa dalam proses pembelajaran. Untuk menganalisis penelitian ini, penulis menggunakan Teori Konstruktivisme dari Jean Piaget P enelitian ini dilaksanakan di SMA N 7 Padang dengan menggunakan pendekatan kualitatif d engan tipe studi kasus . Teknik pemilihan informan dengan purp osive sampling yang berjumlah 15 informan. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dan studi dokumen. Analis is data dilakukan dengan model interaktif Miles dan Huberman yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa faktor penghambat pembentukan profil pelajar pancasila dimensi bernalar kritis da lam pembelajaran sosiologi pada siswa fase F SMA N 7 Padang, yaitu terbagi menjadi faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal terdiri dari kemauan untuk berliterasi siswa yang rendah dan siswa tidak mengerti soal berbentuk HOTS. Sedangkan faktor eksternal terdiri dari kondisi dan perkembangan kesehatan fisik akibat kebijakan Fullday serta faktor sarana dan prasarana.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorFernandes, RenoUNSPECIFIED
CorrectorErianjoni, ErianjoniUNSPECIFIED
CorrectorNora AN, DesriUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sosiologi- Antropologi - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 25 Apr 2024 08:11
Last Modified: 25 Apr 2024 08:11
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/51500

Actions (login required)

View Item View Item