Analisis Pelaksanaan Pemungutan Pajak (2020/20133062) Pertambahan Nilai Emas Menurut Perspektif Pemungut Pajak di Kota Padang (Respon Terhadap Peraturan Menteri Keuangan Nomor 48 Tahun 2023).

Sari, Nesya Amelia (2023) Analisis Pelaksanaan Pemungutan Pajak (2020/20133062) Pertambahan Nilai Emas Menurut Perspektif Pemungut Pajak di Kota Padang (Respon Terhadap Peraturan Menteri Keuangan Nomor 48 Tahun 2023). Diploma thesis, Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
Text
B1_6_NESYA_AMELIA_SARI_ 20133062_180_2023.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 48 Tahun 2023 merupakan peraturan yang mengatur lebih lanjut mengenai pajak penjualan emas yang mulai berlaku sejak 1 Mei 2023. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan pemungutan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) terhadap emas pada toko emas di Pasar raya Padang. Jenis penlitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif yang tujuannya setiap data dikumpulkan dari wawancara secara langsung, dianalisis, kemudian ditarik kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa semua informan yang menjadi sampel penelitian belum melaksanakan pemungutan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pada setiap transaksinya dikarenakan kesadaran pengusaha kena pajak (PKP) yang masih kurang, pengetahuan pengusaha kena pajak (PKP) yang masih kurang, pengusaha kena pajak (PKP) yang tidak mengerti aturan, dan takut akan berkurangnya minat pembeli karena harga beli emas yang menjadi mahal karena adanya Pajak Pertambahan Nilai (PPN).

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorHelmy, HerlinaUNSPECIFIED
CorrectorArza, Fefri IndraUNSPECIFIED
CorrectorHandayani, Dian FitriaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: PAJAK PERTAMBAHAN, NILAI EMAS, PEMUNGUTAN PAJAK
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi - D3
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 06 Mar 2024 08:17
Last Modified: 06 Mar 2024 08:17
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/50632

Actions (login required)

View Item View Item