Pengaruh Kepemilikan Institusional, Financial Distress, dan Intensitas Modal terhadap Konservatisme Akuntansi (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022)

Mariati, Narti (2023) Pengaruh Kepemilikan Institusional, Financial Distress, dan Intensitas Modal terhadap Konservatisme Akuntansi (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022). Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B_06_NARTI_MARIATI_19043046_8522_2023.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Konservatisme akuntansi adalah sikap dalam menghadapi ketidakpastian dalam pengambilan tindakan atas kemungkinan hasil atau resiko yang terburuk dari ketidakpastian tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, financial distress dan intensitas modal terhadap konservatisme akuntansi pada perusahaan manufaktur yang teraftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2022. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dengan 295 sampel dan 5 tahun periode pengamatan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi dan variabel Intensitas modal juga menunjukkan tidak berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi. Sedangkan untuk variabel financial distress berpengaruh positif dan signifikan terhadap konservatisme akuntansi. Penelitian ini berkontribusi untuk menambah wawasan serta pengetahuan mengenai pengaruh kepemilikan institusional, financial distress, dan intensitas modal terhadap konservatisme akuntansi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSetiawan, Mia AngelinaUNSPECIFIED
CorrectorAfriyenti, MayarUNSPECIFIED
CorrectorHelmy, HerlinaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL; FINANCIAL DISTRESS; INTENSITAS MODAL; KONSERVATISME AKUNTANSI
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 11 Jan 2024 07:49
Last Modified: 11 Jan 2024 07:49
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/49376

Actions (login required)

View Item View Item