Rancang Bangun Sistem lnformasi Penyewaan Alat Camping

Akra, Noval Panca (2023) Rancang Bangun Sistem lnformasi Penyewaan Alat Camping. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_5_NOVAL_PANCA_AKRA_18076084_3080_2023.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Andalas Adventure adalah sebuah usaha yang bergerak di bidang jasa penyewaan alat camping yang terletak Jl. Andalas, Kee. Padang Timur Kota Padang Sumatra Barat 25126. Andalas Adventure menyediakan berbagai macam peralatan camping yang cukup lengkap mulai dari tenda, tas carrier, sepatu, matras, dan peralatan camping lainnya. Kegiatan yang dilakukan di Andalas Adventure antara lain penyewaan, pengembalian, pembayaran alat camping dan denda jika terdapat kerusakan atau kehilangan peralatan camping yang di pinjam. Kendala yang terjadi dalam proses peminjaman adalah pencatatan data transaksi masih belum teroganisir dengan baik, selain itu sering hilangnya bukti transaksi yang dapat menyebabkan terlambatnya pembuatan laporan, dikarenakan penyimpan masih menggunakan buku besar. Maka dari itu perlu dirancang sebuah sistem yang mampu mengelola data informasi penyewaan dengan cara membuat aplikasi penyewaan berbasis web. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode Prototype dengan arsitektur berbasis Model-View-Controller (MVC) yang dibangun menggunakan Framework Codeigniter dan Bahasa Pemprograman PHP (PHP Hypertext Proprocessor) serta javascript. Pembuatan database pada sistem ini menggunakan MySQL sebagai database Management System(DBMS). Hasil dari penelitian ini adalah berupa sistem informasi penyewaan alat camping berbasis web untuk memudahkan proses penyewaan, pembayaran dan pengembalian barang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorHadi, AhmadulUNSPECIFIED
CorrectorSyukhri, SyukhriUNSPECIFIED
CorrectorDelianti, Vera IrmaUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Elektronika - S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 19 Dec 2023 04:13
Last Modified: 19 Dec 2023 04:13
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/49059

Actions (login required)

View Item View Item