Tinjauan E-Marketing Mix pada Tyga Mommy Baby Store

Arsya, Syarafi (2023) Tinjauan E-Marketing Mix pada Tyga Mommy Baby Store. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B_07_SYARAFI_ARSYA_ 20134079_7740_2023.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana aktivitas e-marketing mix yang dilakukan oleh online shop Tyga.mommybaby dalam menjalankan usahanya untuk meningkatkan jumlah konsumen. Observasi dilakukan secara online melalui media sosial Instagram. Metode pengumpulan data yang dugunakan penulis adalah observasi dan wawancara langsung kepada pemilik online Shop Tyga.mommybaby. Dari penelitian ini menjelaskan bahwa online shop Tyga.mommybaby mempunyai strategi e-marketing mix dengan menggunakan elemen-elemen e-marketing mix seperti: produk, promosi, tempat, harga, personalisasi, privasi, layanan pelanggan, komunitas, dan desain situs. Dari hasil pembahasan dapat dijelaskan bahwa Tyga.mommybaby menerapkan beberapa aktivitas e-marketing mix seperti produk yang dijualkan, promosi seperti membuat iklan dan konten, tempat penjualan yaitu media sosial Instagram, harga produk, layanan yang diberikan oleh Tyga.mommybaby seperti menyesuaikan halaman web, mengelola data dan mejaga keamanan data konsumen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorThabrani, GesitUNSPECIFIED
CorrectorMaulana, ArifUNSPECIFIED
CorrectorThaib, IlhamUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: STRATEGI E-MARKETING MIX
Subjects: H Social Sciences > HZ Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen Perdagangan - D3
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 22 Nov 2023 03:44
Last Modified: 22 Nov 2023 03:44
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/48450

Actions (login required)

View Item View Item