Studi Tentang Kondisi Fisik dan Teknik smash Pemain Bolavoli SMAN 1 Padang Panjang

Saputra, Alwi (2023) Studi Tentang Kondisi Fisik dan Teknik smash Pemain Bolavoli SMAN 1 Padang Panjang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_01_ALWI_SAPUTRA_18086265_6738.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Bolavoli adalah olahraga permainan yang dilakukan dengan tim, hal ini dituntut kemampuan masing-masing individu, sehingga dalam suatu pertandingan dapat dimenangkan. Kondisi fisik menjadi faktor utama dalam permainan bolavoli. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi fisik Pemain bolavoli SMAN 1 Padang Panjang meliputi, daya tahan otot tungkai, daya tahan otot lengan, kelentukan dan teknik smash. Populasi dalam penelitian ini adalah pemain bolavoli SMAN 1 Padang Panjang. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 15 pemain putra. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan cara purvosive Sampling. Pengambilan data dilakukan dengan cara mengukur masing-masing unsur kondisi fisik pemain bolavoli SMAN 1 Padang Panjang. Daya ledak otot tungkai diukur dengan vertical jump, daya ledak otot lengan diukur dengan tes One Medicine Ball Put, kelentukan diukur mengggunakan tes Standing Trunk Flexion, dan teknik smash. Hasil penelitian ditemukan dari 15 orang pemain bolavoli untuk klasifikasi daya ledak otot tungkai 7 orang (47%) dengan klasifikasi dibawah rata-rata. sebanyak 8 orang (53%) dengan klasifikasi kurang. 14 orang (93%) dengan klasifikasi kurang. sebanyak 10 orang (66.66%) pada klasifikasi sedang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorErianti, EriantiUNSPECIFIED
CorrectorDeswandi, DeswandiUNSPECIFIED
CorrectorAstuti, YuniUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kondisi Fisik Teknik smash
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 02 Nov 2023 04:41
Last Modified: 02 Nov 2023 04:41
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/47895

Actions (login required)

View Item View Item