Perbedaan Tingkat Motivasi Belajar Siswa Kelas Unggul dan Reguler dalam Pembelajaran Pjok di SMP Negeri 1 2x11 Kayutanam Kabupaten Padang Pariaman

Saputra, Vikry Rinaldi (2023) Perbedaan Tingkat Motivasi Belajar Siswa Kelas Unggul dan Reguler dalam Pembelajaran Pjok di SMP Negeri 1 2x11 Kayutanam Kabupaten Padang Pariaman. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_01_VIKRY_RINALDI_SAPUTRA18086310_47.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Motivasi adalah hal terpenting dalam proses belajar. Siswa tidak akan belajar dengan baik dan melakukan tugas dari guru dengan sungguh-sungguh jika mereka tidak memiliki motivasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui motivasi belajar siswa kelas unggul dan kelas reguler dalam pembelajaran PJOK di SMP Negeri 1 2x1 Kayu Tanam Kabupaten Padang Pariaman. Penelitian ini menggunakan desain komparatif yang diarahkan untuk membandingkan satu kelompok sampel dengan kelompok lain. Sampel dalam penelitian ini adalah 45 siswa kelas unggul dan 45 siswa kelas reguler. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah berupa angket motivasi. Metode analisis data menggunakan rumus t-Test. Hasil penelitian diketahui thitung < ttabel atau 0,212 < 1,664. Jadi, Ho diterima sedangkan Ha ditolak. Kesimpulan, tidak terdapat perbedaan tingkat motivasi belajar siswa kelas unggul dan kelas reguler dalam pembelajaran PJOK di SMP Negeri 1 2x11 Kayutanam Kabupaten Padang Pariaman. Artinya tingkat motivasi belajar siswa unggul dibandingkan dengan tingkat motivasi belajar siswa reguler tidak terdapat perbedaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSepriadi, SepriadiUNSPECIFIED
CorrectorSyahrastani, SyahrastaniUNSPECIFIED
CorrectorHandayani, Sri GustiUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Motivasi Belajar Siswa Siswa Kelas Unggul Siswa Reguler Pembelajaran PJOK
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 02 Oct 2023 01:07
Last Modified: 03 Oct 2023 00:53
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/47003

Actions (login required)

View Item View Item