Tingkat Kondisi Fisik Atlet Taekwondo Dojang UNP

Pitajaya, Valdesia Wulantami (2023) Tingkat Kondisi Fisik Atlet Taekwondo Dojang UNP. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_01_VALDESIA_WULANTAMI_PITAJAYA_19086266_1621.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penurunan prestasi atlet terjadi karena kurangnya pembinaan prestasi olahraga yang seharusnya dilaksanakan dengan perencanaan yang matang serta proses evaluasi secara berkala, dari belum diketahuinya tingkat kondisi fisik atlet Taekwondo Dojang UNP membuat penelitian ini harus dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat kondisi fisik atlet Taekwondo Dojang UNP. Penelitian ini bertujuan untuk mengukapkan tentang kondisi fisik atlet Taekwondo Dojang UNP Padang. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan mengunakan metode penelitian dekriptif. Dimana Jumlah populasi kurang lebih sebanyak 60 orang atlet. Sampel penelitian berjumlah 20 orang atlet diambil dengan mengunakan teknik purposive sampling. Yaitu berdasarkan tingkatan sabuk. Instrument penelitian ini menggunakan tes daya ledak otot tungkai mengunakan standing broad jumps,tes kecepatan dengan mengunakan lari 30 m, tes kelincahan mengunakan agility T test, tes kelentukan mengunakan spilt dan tes daya tahan aerobik menggunakan bleep test. Analisis data menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa kondisi fisik atlet Taekwondo Dojang UNP putra 68% berada pada kategori cukup hasil ini dibuktikan dengan tes yang meliputi: 1) daya ledak otot tungkai atlet Taekwondo Dojang UNP putra 45% kategori baik. 2) kecepatan atlet Taekwondo Dojang UNP putra 55% berada pada kategori cukup. 3) kelincahan atlet Taekwondo Dojang UNP putra 45% berada pada kategori kurang. 4) kelentukan atlet Taekwondo Dojang UNP putra 45% berada pada kategori baik. 5) daya taha aerobic atlet Taekwondo Dojang UNP putra 45% berada pada kategori sangat baik dengan perolehan kemampuan rata-rata 51,55.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSuwirman, SuwirmanUNSPECIFIED
CorrectorYaslindo, YaslindoUNSPECIFIED
CorrectorSasmitha, WenyUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kondisi Fisik Atlet Atlet Taekwondo Dojang
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 02 Oct 2023 01:07
Last Modified: 02 Oct 2023 01:07
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/47002

Actions (login required)

View Item View Item