Hubungan Kekuatan Otot Lengan dengan Kemampuan Meroda dalam Mata Pelajaran Senam di SMP Negeri 29 Padang

Yunita, Kharisma (2023) Hubungan Kekuatan Otot Lengan dengan Kemampuan Meroda dalam Mata Pelajaran Senam di SMP Negeri 29 Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_01_KHARISMA_YUNITA_18086404_2837.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Permasalah dalam penelitian adalah diduga masih rendahnya kemampuan meroda dalam mata pelajaran senam di SMP Negeri 29 Padang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kekuatan otot lengan dengan kemampuan meroda dalam mata pelajaran senam di SMP Negeri 29 Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasional. Penelitian dilaksanakan pada bulan oktober 2022 di lapangan SMP Negeri 29 Padang. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 274 siswa. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 18 orang siswa. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1) two hand ball medicine put, dan 2) kemampuan meroda. Teknik analisis data dalam penelitian menggunakan analisis korelasi sederhana (product moment) dan dilanjutkan dengan analisis uji signifikansi dengan uji t. Hasil penelitian ini adalah: terdapat hubungan antara kekuatan otot lengan dengan kemampuan meroda siswa SMP Negri 29 Padang dengan rhitung 0,541 > 0,468

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorYulifri, YulifriUNSPECIFIED
CorrectorHandayani, Sri GustiUNSPECIFIED
CorrectorZulbahri, ZulbahriUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kekuatan Otot Lengan Kemampuan Meroda Pelajaran Senam
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 27 Sep 2023 03:35
Last Modified: 27 Sep 2023 08:05
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/46935

Actions (login required)

View Item View Item