Evaluasi Fungsi Kawasan di Kota Padang

Fadillah, Rizky (2022) Evaluasi Fungsi Kawasan di Kota Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_6_RIZKY_FADILLAH_15136065_7566_2022.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan (1) mengetahui algoritma Python dalam penentuan fungsi kawasan (2) mengetahui kebenaran algoritma Python dalam analisis fungsi kawasan (3) mengetahui kesesuaian fungsi kawasan di Kota Padang dengan pengunaan lahan saat ini. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan analisis metode overlay, bobot dan skoring. Teknik pengumpulan data menggunakan studi literatur. Teknik pengolaan data menggunakan algoritma Python. Penelitian memiliki dua kesimpulan (1) Algoritma dapat dipakai dan diuji dengan select atribut berserta hasil yang baik serta tepat dalam memecahkan analisis dan akurat sesuai dengan parameter. (2)Hasil dari pada uji coba tersebut menghasilkan kesesuaian 91,44% dan 7,94% tidak sesuai (3) Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa sebagian penggunaan lahan di kota padang sudah sesuai dengan arahan fungs ikawasan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAhyuni, AhyuniUNSPECIFIED
CorrectorYulfa, AneUNSPECIFIED
CorrectorRamadhan, RiskyUNSPECIFIED
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Geografi - S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 14 Sep 2023 03:02
Last Modified: 14 Sep 2023 04:04
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/46607

Actions (login required)

View Item View Item