Pengaruh Bentuk Latihan Kekuatan Dinamis Otot Lengan Terhadap Kemampuan Passing Atas Bolavoli

Pratiwi, Vellya Dita (2022) Pengaruh Bentuk Latihan Kekuatan Dinamis Otot Lengan Terhadap Kemampuan Passing Atas Bolavoli. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_02_VELLYA_DITA_PRATIWI_17087196_5330.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya kemampuan passing atas bolavoli Klub Guntur 1000 Kota Padang. penelitan ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Bentuk Latihan Kekuatan Dinamis Otot Lengan Terhadap Kemampuan Passing Atas Bolavoli Klub Guntur 1000 Kota Padang. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen semu. Sampel Sampel dalam penelitian ini adalah 12 orang laki-laki dengan menggunakan total sampling,Total sampling adalah teknik pengambilan sampel dimana jumlah sampel sama dengan populasi. Dengan diberikan perlakukan selama 9 kali pertemuan, dengan penelitian menggunakan Tes Passing Atas. Berdasarkan data yang telah dianalisis untuk menguji hipotesi dengan menggunakan uji-t. sebelum melakukan uji t terlebih dahulu dilakukan uji normalitas. Untuk mengetahui hasil uji hipotesi menggunakan rumus statistik yaitu uji t, berdasarkan hasil dari t hitung thitung= 3,18 >ttabel= 1,78. Dengan demikian berarti menunjukan bahwa bentuk latihan kekuatan dimanis otot lengan berpengaruh secara signifikan terhadap kemampuan passing atas bolavoli Klub Guntur 1000 Kota Padang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorHermanzoni, HermanzoniUNSPECIFIED
CorrectorMasrun, MasrunUNSPECIFIED
CorrectorMardela, RomiUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Bolavoli Kekuatan Dinamis Otot Lengan Passing Atas
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 03 Aug 2023 04:25
Last Modified: 03 Aug 2023 04:26
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/45520

Actions (login required)

View Item View Item