Inklusi Keuangan Digital dan Penyerapan Tenaga Kerja di Negara Berkembang

Adelina, Friska (2023) Inklusi Keuangan Digital dan Penyerapan Tenaga Kerja di Negara Berkembang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_8_FRISKA_ADELINA_19060042_3019_2023.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana dampak Inklusi Keuangan Digital terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Negara Berkembang. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang bersumber dari World Bank, International Monetary Fund and the United Nations Development Programme dengan variabel penelitian yang dikelompokan menjadi tiga bagian yaitu variabel terikat yang pada penelitian ini ditetapkan sebagai Penyerapan Tenaga Kerja dan variabel bebas yang terdiri dari Inklusi Keuangan Digital dengan Indikator akses terhadap internet, jumlah Anjungan Tunai Mandiri (ATM), jumlah registrasi mobile money (RMM), mobile money transaction (MMT), jumlah kartu kredit dan kartu debit. Variabel kontrol yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pertumbuhan ekonomi, keterbukaan perdagangan, investasi asing langsung, kesehatan dan pendidikan. Penelitian ini menggunakan analisis regresi data panel dengan menggunakan metode Random Effect Model (REM) dengan cross section 18 negara berkembang dan time series 2013 – 2020. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Inklusi Keuangan Digital berpengaruh signifikan terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di negara berkembang

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSatria, DoniUNSPECIFIED
CorrectorYeniwati, YeniwatiUNSPECIFIED
CorrectorMarta, JoanUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: INKLUSI KEUANGAN DIGITAL
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi -S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 06 Jul 2023 07:42
Last Modified: 06 Jul 2023 07:42
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/44698

Actions (login required)

View Item View Item