Pengaruh Model Latihan Dribbling terhadap Peningkatan Kemampuan Dribbling Bola Pemain Sekolah Sepakbola Balai Baru Padang

Gigsy, Riyan (2022) Pengaruh Model Latihan Dribbling terhadap Peningkatan Kemampuan Dribbling Bola Pemain Sekolah Sepakbola Balai Baru Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_1_RIYAN_GIGSY_18086204_6005_2022.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah diduga masih rendahnya kemampuan teknik dasar dribbling pemain sekolah Sepakbola Balai Baru Padang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model latihan dribbling terhadap kemampuan teknik dasar dribbling pemain Sekolah Sepakbola Balai Baru Kota Padang Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu (quasy experiment). Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret 2022 dilapangan sepakbola Balai Baru Kota Padang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pemain SSB Balai baru yang berjumlah 164 orang pemain. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling, maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 30 orang pemain. Instrument dalam penelitian ini dengan menggunakan tes keterampilan dribbling. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis statistik uji t. Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh model latihan dribbling terhadap kemampan teknik dasarDribbling pemain Sekolah Sepakbola Balai Baru kota Padang (thitung = 16,98 > ttabel 1,69)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPutra, Aldo NazaUNSPECIFIED
CorrectorArsil, ArsilUNSPECIFIED
CorrectorYulfitri, YulfitriUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: MODEL LATIHAN DRIBBLING- DRIBBLING BOLA PEMAIN
Subjects: R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 28 Apr 2023 06:40
Last Modified: 28 Apr 2023 06:40
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/43462

Actions (login required)

View Item View Item