Pengaruh Customer Motivation dengan Trust sebagai Mediasi terhadap Customer Engagement (Studi pada Tiktok Jiniso)

Mutiara, Shania Dwi (2022) Pengaruh Customer Motivation dengan Trust sebagai Mediasi terhadap Customer Engagement (Studi pada Tiktok Jiniso). Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_7_SHANIA_DWI_MUTIARA_18059201_5811_2022.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh customer motivation; information motive, entertainment motive, remuneration motive, social interaction motive, dan personal identity motive terhadap customer engagement dengan trust sebagai mediasi pada sosial media tiktok Jiniso. Populasi penelitian ini adalah seluruh pengguna tiktok yang pernah menyukai dan memberikan komentar pada konten Jiniso. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 200 responden. Data dikumpulkan dengan menyebarkan kuesioner secara online dan data diolah dengan menggunakan smartPLS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Information motive berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement. (2) Entertainment motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement. (3) Remuneration motive berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement. (4) Social interaction motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement. (5) Personal identity motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap customer motivation. (6) Information motive berpengaruh positif signifikan terhadap trust. (7) Entertainment motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap trust. (8) Remuneration motive berpengaruh positif signifikan terhadap trust. (9) Social interaction motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap trust. (10) Personal identity motive tidak berpengaruh positif terhadap trust. (11) Trust bepengaruh positif signifikan terhadap customer engagement. (12) Information motive berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement dengan trust sebegai mediasi. (13) Entertainment motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement dengan trust sebegai mediasi. (14) Remuneration motive berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement dengan trust sebegai mediasi. (15) Social interaction motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement dengan trust sebegai mediasi. (16) Personal identity motive tidak berpengaruh positif signifikan terhadap customer engagement dengan trust sebegai mediasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorDwita, VidyariniUNSPECIFIED
CorrectorEvanita, SusiUNSPECIFIED
CorrectorThamrin, ThamrinUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 16 Feb 2023 03:47
Last Modified: 16 Feb 2023 03:47
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/42298

Actions (login required)

View Item View Item