Rancang Bangun Aplikasi Reminder Jadwal Perkuliahan di Jurusan Teknik Elektronika Berbasis Android

Edde, Genta Prima (2022) Rancang Bangun Aplikasi Reminder Jadwal Perkuliahan di Jurusan Teknik Elektronika Berbasis Android. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_5_GENTA_PRIMADANA_EDDE_16076055_2100_2022.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Pencatatan jadwal perkuliahan di jurusan Teknik Elektronika selama ini menggunakan portal akademik melalui fitur KRS yang diatur secara permanen dalam hitungan persemester, sehingga terdapat masalah ketika dosen ingin mengganti jadwal perkuliahan karena ada beberapa alasan dan halangan, namun belum ada fasislitas yang dapat membantu dosen dan mahasiswa mengatur jadwal pengganti secara efisien. Berdasarkan permasalahan tersebut, solusi yang diberikan yaitu dengan pembuatan aplikasi android yang membantu dosen memberikan informasi penggantian jadwal secara realtime yang bisa diterima mahasiswa, serta terdapat fitur pencatatan dan pengingat pergantian jadwal menggunakan Bahasa pemograman kotlin dan menggunakan database server dari firebase realtime database (FRD),yang memudahkan pencatatan pergantian jadwal secara realtime. Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi adalah Unified Modeling Language (UML) yang dimana metode ini merupakan bahasa visual untuk pemodelan berorientasikan objek. Berdasarkan hasil dari pengujian dengan metode black box testing terhadap aplikasi NO-FORGE, maka aplikasi ini layak digunakan dalam membantu penggantian jadwal perkuliahan karena dengan fitur yang ada sangat membantu dosen dan mahasiswa mengatur jadwal yang berhalangan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSriwahyuni, TitiUNSPECIFIED
CorrectorBudayawan, KhairiUNSPECIFIED
CorrectorRanuarjo, FadhlyUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TI Technology Information, Computer
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektronika S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 13 Jan 2023 08:10
Last Modified: 13 Jan 2023 08:10
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/41688

Actions (login required)

View Item View Item