Pengaruh Akuntabilitas, Conflict of Interest dan Komitmen Organisasi Terhadap Fraud Pengelolaan Dana BLT pada Masa Pandemic COVID-19

Pamungkas, Bintang (2022) Pengaruh Akuntabilitas, Conflict of Interest dan Komitmen Organisasi Terhadap Fraud Pengelolaan Dana BLT pada Masa Pandemic COVID-19. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_6_BINTANG_PAMUNGKAS_17043104_314_2022.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh akuntabilitas, conflict of interest dan komitmen organisasi terhadap fraud pengelolaan dana BLT pada masa pandemic covid-19. Populasi penelitian ini adalah seluruh perangkat desa yang ada di kecamatan air pura. Sampel yang digunakan adalah 59 responden dengan teknik total sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menyebar kuesioner secara langsung. Penelitian ini diuji menggunakan analisis regresi berganda. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukan bahwa akuntabilitas dan conflict of interest tidak berpengaruh signifikan terhadap fraud pengelolaan dana BLT pada masa pandemic covid-19 sedangkan komitmen organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap fraud pengelolaan dana BLT pada masa pandemic covid-19

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorHelmayunita, NayangUNSPECIFIED
CorrectorHalmawati, HalmawatiUNSPECIFIED
CorrectorAfriyenti, MayarUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi - S1
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 09 Jan 2023 04:11
Last Modified: 09 Jan 2023 04:11
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/41500

Actions (login required)

View Item View Item