Strategi Promosi untuk Meningkatkan Kunjungan Pemustaka di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Sumatera Barat Era New Normal

Fahniza, Ela (2022) Strategi Promosi untuk Meningkatkan Kunjungan Pemustaka di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Sumatera Barat Era New Normal. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_07_ELA_FAHNIZA_19026030_5654_2022.pdf

Download (13MB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bagaimana strategi promosi dalam meningkatkan kunjungan pemustaka di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Sumatera Barat era new normal . Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan analisis dokumen. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan bahwa strategi promosi meningkatkan kunjungan pemustaka di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Sumatera Barat era new normal, dengan melakukan kegiatan promosi secara luring dan daring, mengadakan beberapa kegiatan sosial yang melibatkan masyarakat seperti kegiatan seminar, sosialisasi dan melalui media sosial dan media cetak yang bisa menarik kunjungan pemustaka. Dalam proses strategi promo yaitu: (a) kendala dari dalam (internal), pengetahuan pustakawan tentang ilmu dan teknik pemasaran masih lemah, pandangan tradisional terhadap perpustakaan yang melihat perpustakaan hanya sebagai sebuah gudang buku, dana untuk membeli bahan pustaka dan membuka layanan- layanan baru kurang memadai, apresiasi pustakawan terhadap pengguna perpustakaan lemah. (b) Kendala dari Luar (eksternal), komitmen dari pimpinan dalam mendukung terhadap eksistensi perpustakaan masih sangat kurang, pengguna perpustakaan hanya bersifat sementara, kecuali yang terdapat pada jenis perpustakaan khusus dan perpustakaan umum, manajemen organisasi lema.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorErlianti, GustinaUNSPECIFIED
CorrectorArdoni, ArdoniUNSPECIFIED
CorrectorNurizzati, NurizzatiUNSPECIFIED
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan - D3
Depositing User: Sudia Ajjronisa S.Sos.
Date Deposited: 29 Dec 2022 04:19
Last Modified: 29 Dec 2022 04:19
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/41387

Actions (login required)

View Item View Item