Pembuatan Alat Sistem Keamanan Sepeda Motor Menggunakan RFID (Radio Frequency Identification) Berbasis Arduino Uno

Mardian, Rezki (2022) Pembuatan Alat Sistem Keamanan Sepeda Motor Menggunakan RFID (Radio Frequency Identification) Berbasis Arduino Uno. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_6_REZKI_MARDIAN_18066037_120_2022.pdf

Download (653kB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan pembuatan alat sistem keamanan sepeda motor menggunakan RFID. konsep dasar sistem ini adalah mencegah pelaku pencurian sepeda motor dengan alat kunci T. Pada alat ini menggunakan rangkaian mikrokontroler Arduino Uno, rangkaian power suplay, rangkaian relay, buzzer, modul GSM, modul GPS. Dengan memanfaatkan sistem RFID sebagai pengaman yang dipasangkan pada sepeda motor. Kartu Tag ID bertujuan untuk mengakses atau menghidupkan sepeda motor. Sistem ini juga dilengkapi dengan sistem supply, apabila tag id tidak ada atau tag id yang digunakan tidak sesuai yang tersimpan pada mikrokontroler maka tidak akan bisa menghidupkan sepeda motor, apabila motor dibobol secara paksa maka akan mengirimkan pesan kepada pemilik sepeda motor dan bisa dilacak dengan menggunakan GPS yang terpasang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorThamrin, ThamrinUNSPECIFIED
CorrectorAlmasri, AlmasriUNSPECIFIED
CorrectorFarel, GeovanneUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > GT Technology (general)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektronika - D3
Depositing User: mrs Ridha Prima Adri
Date Deposited: 06 Dec 2022 03:33
Last Modified: 06 Dec 2022 03:33
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/41209

Actions (login required)

View Item View Item