Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ekspor Cocoa Powder Indonesia ke China

Harahap, Arif Munandar (2022) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ekspor Cocoa Powder Indonesia ke China. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_8_ARIF_MUNANDAR_HARAHAP_17060040_4221_2022.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor – faktor yang mempengaruhi ekspor cocoa powder Indonesia ke China. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data time series dari tahun 2008 M01 sampai dengan tahun 2019 M04, dari data Internasional Monetary Fund (IMF), trade statistic for international business development (trademap.org), kementerian pertanian RI, dan international cocoa organization (ICCO). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan model analisis ECM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga biji kakao internasional dan indeks produksi industri mempengaruhi ekspor cocoa powder secara positif namun variabel harga biji kakao internasional tidak signifikan baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Sedangkan variabel nilai tukar memiliki pengaruh yang negatif dan signifikan tehadap ekspor cocoa powder Indoensia ke China dalam jangka panjang dan positif tidak signifikan pada jangka pendek

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorYeniwati, YeniwatiUNSPECIFIED
CorrectorSatria, DoniUNSPECIFIED
CorrectorAimon, HasdiUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > Ekonomi Pembangunan - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 01 Dec 2022 04:45
Last Modified: 01 Dec 2022 04:45
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/41171

Actions (login required)

View Item View Item