Evaluasi Produktivitas Berdasarkan Kondisi Area Kerja, Jalan Angkut Tambang dan Area Disposal Terhadap Keserasian Unit untuk Mencapai Target Produktivitas pada Kegiatan Pengupasan Overburden di PT. Ansaf Inti Resources Site PT. Bumi Merapi Energi, Kabupaten Labat, Sumatera Selatan

Renaldi, Aldi (2022) Evaluasi Produktivitas Berdasarkan Kondisi Area Kerja, Jalan Angkut Tambang dan Area Disposal Terhadap Keserasian Unit untuk Mencapai Target Produktivitas pada Kegiatan Pengupasan Overburden di PT. Ansaf Inti Resources Site PT. Bumi Merapi Energi, Kabupaten Labat, Sumatera Selatan. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_12_ALDI_RENALDI_20080044_4339_2022.pdf

Download (552kB) | Preview

Abstract

PT. Ansaf Inti Resource adalah perusahaan pertambangan yang bergerak di bidang pertambangan sebagai kontraktor pertambangan. PT. Ansaf Inti Resources memiliki beberapa site job penambangan yaitu salah satunya adalah PT. Ansaf Inti Resources Site PT. Bumi Merapi Energi yang berlokasi di Muara Maung, Kee. Merapi Barat, Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan. Dari Target produktivitas alat gali muat Hyundai 480LC-95 sebesar 180 Bern/Jam dan alat angkut Renault K440 sebesar 30,14 Bern/Jam padafront C. Produktivitas pada bulan Februari alat gali muat Hyundai 480LC-95 sebesar 197,44 Bern/Jam dengan tingkat ketercapaian 109%, produktivitas aktual alat angkut Renault K440 sebesar 12,56 Bern/Jam dengan tingkat ketercapaian 41 % dan produktivitas rata-rata bulan Februari sebesar 75,40 Bern/Jam dengan tingkat ketercapaian 41 %. Upaya peningkatan produktivitas alat gali muat dan alat angkut dilakukan agar produktivitas tercapai yaitu perbaikan cycle time, pengoptimalan kondisi area kerja, jalan angkut tambang dan area disposal. Setelah dilakukan evaluasi didapatkan produktivitas pada bulan Maret alat gali muat Hyundai 480LC-95 sebesar 136,25 Bern/Jam dengan tingkat ketercapaian 75%, produktivitas alat angkut Renault K440 sebesar 22,35 Bern/Jam dengan tingkat ketercapaian 74% dan produktivitas rata-rata bulan Maret sebesar 134,10 Bern/Jam dengan tingkat ketercapaian 74%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Pertambangan - D3
Depositing User: Sudia Ajjronisa S.Sos.
Date Deposited: 03 Nov 2022 02:47
Last Modified: 03 Nov 2022 02:47
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/40826

Actions (login required)

View Item View Item