Pengaruh Dimensi Market Orientation dan Technology Orientation terhadap Market Performance pada UMKM Bidang Kuliner di Kota Padang Yang Ada di Market Place

Pangestu, Raka Gusti (2022) Pengaruh Dimensi Market Orientation dan Technology Orientation terhadap Market Performance pada UMKM Bidang Kuliner di Kota Padang Yang Ada di Market Place. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_RAKA_GUSTI_PANGESTU_16059067_1889_2022.pdf

Download (364kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh dimensi market orientation dan technology orientation terhadap market performance pada UMKM bidang kuliner di kota Padang yang ada di Market Place. Populasi penelitian ini adalah seluruh pemilik UMKM bidang kuliner di kota Padang yang ada di market place di Kota Padang. Jumlah sampel pada penelitian ini didapatkan dengan rumus representative dengan jumlah sebanyak 100 sampel. Teknik analisis yang digunakan menggunakan regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dimensi market orientation berpengaruh positif terhadap market performance pada UMKM bidang kuliner di kota Padang yang ada di Market Place, technology orientation berpengaruh positif terhadap market performance pada UMKM bidang kuliner di kota Padang yang ada di Market Place.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HZ Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 11 Oct 2022 02:28
Last Modified: 11 Oct 2022 02:28
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/40241

Actions (login required)

View Item View Item