Efektivitas Pelatihan Asertivitas dalam Mengurangi Perilaku Bullying terhadap Tunanetra di SMK Negeri 7 Padang

Putri, Vidia Nurul Rada (2022) Efektivitas Pelatihan Asertivitas dalam Mengurangi Perilaku Bullying terhadap Tunanetra di SMK Negeri 7 Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_2_VIDIA_NURUL_RADA_PUTRI_15003030_2405_2022.pdf

Download (139kB) | Preview

Abstract

Dalam upaya untuk mengurangi bullying, pelatihan asertivitas dilakukan dalam penelitian ini. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan pendekatan Single Subject Research dengan desain A1-B-A2. Diterapkan pada siswa tunanetra yang mengalami bullying di SMK N 7 Padang dengan teknik pengumpulan data observasi langsung dan wawancara. Data dianalisis menggunakan visual grafik. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan, dapat dijelaskan bahwa setelah diberikan pelatihan asertivitas, perilaku bullying terhadap siswa tunanetra mengalami penurunan. Sehingga pelatihan asertivittas berpengaruh terhadap penurunan perilaku bullying pada anak tunanetra di SMK N 7 Padang

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Biasa - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 15 Aug 2022 03:54
Last Modified: 15 Aug 2022 03:54
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/39146

Actions (login required)

View Item View Item