Hubungan Suasana Ruang Belajar Terhadap Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Dasar-Dasar Mesin di SMKS Padang

Rafnu, Kevin Firnando (2021) Hubungan Suasana Ruang Belajar Terhadap Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Dasar-Dasar Mesin di SMKS Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_KEVIN_FIRNANDO_RAFNU_14067055_5352_2021.pdf

Download (466kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya nilai siswa pada mata pelajaran dasar-dasar Teknik mesin. Maka penelitian ini bertujuan untuk mengungkap hubungan suasana ruang belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran dasar-dasar Teknik mesin Siswa Kelas X Jurusan Teknik Mesin SMK N egeri 5 Padang tahun aj aran 2020/2021. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan korelasional. Untuk mengetahui validitas angket suasana ruang belajar penulis menggunakan program SPSS 16 dengan kriteria Thitung 2: Ttabel maka item tersebut dinyatakan valid dan diperoleh pemyataan yang gugur sebanyak 3 item. Populasi penelitian ini berjumlah 90 siswa tahun ajaran 2020/2021. Sampel penelitian sebanyak 60 siswa dikarenakan penelitian dilaksanakan pada tahun ajaran 2020/2021, dengan menggunakan teknik Total Sampling. Hasil penelitian diperoleh nilai korelasi besar dari r tabel 0,254 yaitu sebesar 0,576, dengan kriteria Thitung > Itabel 0,576 > 0, 254 maka Ha diterima dan masuk dalam kategori sedang. Dengan demikian hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang signifikan antara suasana ruang belajar terhadap hasil belajar Siswa Kelas X Pada mata pelajaran dasar-dasar Teknik mesin Jurusan Teknik Mesin SMK Negeri 5 Padang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin - S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 05 Jul 2022 02:26
Last Modified: 05 Jul 2022 02:26
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/38550

Actions (login required)

View Item View Item