Tinjauan Terhadap Kemampuan Servis Atas Tim Bolavoli Putera SMA Negeri 1 Gunung Tuleh Pasaman Barat

Muliatra, Razki (2021) Tinjauan Terhadap Kemampuan Servis Atas Tim Bolavoli Putera SMA Negeri 1 Gunung Tuleh Pasaman Barat. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_02_RAZKI_MULIATRA_16087043_1522_2021.pdf

Download (370kB) | Preview

Abstract

Masalah penelitian ini adalah diduga masih rendahnya kemampuan servis atas disebabkan oleh kurangnya sarana dan prasarana, kurangnya program latihan, kurangnya motivasi dan kurangnya latihan beban. Penelitian ini bertujuan untuk melihat tinjauan latihan terhadap peningkatan kemampuan servis atas tim Bolavoli Putera SMA Negeri 1 Gunung Tuleh Pasaman Barat. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif, yang dilakukan 1 kali pertemuan. Populasi dalam penelitian ini siswa yang aktif mengikuti latihan sebanyak 23 orang. Teknik pengambilan sampel dengan sebanyak 15 orang putra. Instrumen tes yang digunakan dalam penelitian ini yaitu tes kemampuan servis atas. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa kemampuan servis atasnya oleh tim Bolavoli putera SMAN 1 Gunung Tuleh Pasaman Barat jumlah servis atasnya 393, mean 26,20, max 39 dan min 18

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: KEMAMPUAN SERVIS ATAS
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 30 Jun 2022 01:16
Last Modified: 30 Jun 2022 01:16
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/38482

Actions (login required)

View Item View Item