Analisis Kepercayaan Konsumen terhadap Penggunaan Shopeepay

Afifah, Miranda (2022) Analisis Kepercayaan Konsumen terhadap Penggunaan Shopeepay. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_MIRANDA_AFIFAH_18134057_1294_2022.pdf

Download (200kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujun untuk mengetahui tingkat kepercayaan konsumen terhadap pemakaian e-money seperti Shopeepay. Jenis penelitian yang digunakan dalam penulisan tugas akhir ini adalah penelitian survey. Penelitian ini di lakukan di kota Padang. Teknik pengumpulan data ini melalui pengisian kusioner. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data primer yaitu dengan melakukan kusioner terstruktur. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini yaitu setiap konsumen yang menggunakan Shopeepay di kota Padang. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 orang sampel. Teknik analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif yaitu dengan melakukan proses transformasi data penelitian dalam bentuk tabulasi berdasarkan kuesioner kepercayaan konsumen dalam penggunaan Shopeepay. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepercayaan konsumen terhadap penggunaan Shopeepay di Kota Padang tinggi, dengan perolehan rata�rata 3,6 dengan TCR sebesar 76%. Maka diharapkan shopeepay dapat meningkatkan kepercayaan kepada konsumen.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen Perdagangan - D3
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 09 Jun 2022 03:38
Last Modified: 09 Jun 2022 03:38
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/38157

Actions (login required)

View Item View Item