Studi Pelaksanaan Pembelajaran Gerak Dasar Atletik Siswa Kelas VII SMPN 1 Solok Selatan

Ananda, Riski Nugrah (2021) Studi Pelaksanaan Pembelajaran Gerak Dasar Atletik Siswa Kelas VII SMPN 1 Solok Selatan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_1_RISKI_NUGRAHA_16086198_2684_20221.pdf

Download (16kB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah kemampuan gerak dasar siswa masih rendah siswa kelas VII SMP N 1 Solok Selatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui studi pelaksanaan pembelajaran gerak dasar atletik. Jenis penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini siswa kelas VII SMP N 1 Solok Selatan yang berjumlah sebanyak 224 orang. Penarikan sampel dilakukan dengan teknik proportional random sampling sehingga berjumlah 26 orang. Teknik pengambilan data adalah dengan tes lari 30 meter, tes lempar bola dan tes lompat jauh tanpa awalan. Analisis data penelitian menggunakan teknik distribusi frekuensi dengan perhitungan persentase P = F/N x100%. Hasil penelitian dari analisis gerak dasar atletik yaitu, 1) Lari 30 meter siswa kelas VII SMP N 1 Solok Selatan dalam kategori “baik” .2) Lempar boal siswa kelas VII SMP N 1 Solok Selatan dalam kategori “cukup”. 3) lompat jauh tanpa awalan siswa kelas VII SMP N 1 Solok Selatan dalam kategori “kurang”.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: mrs Ridha Prima Adri
Date Deposited: 16 Mar 2022 04:06
Last Modified: 16 Mar 2022 04:06
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/37291

Actions (login required)

View Item View Item