Sistem Akutansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugas Dana Mandiri Cabang Solok.

Safitri, Riri (2021) Sistem Akutansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugas Dana Mandiri Cabang Solok. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_6_RIRI_SAFITRI_18133081_3438_2021.pdf

Download (5kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis mengenai sistem akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas yang digunakan pada PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugas Dana Mandiri Cabang Solok, menganalisis sistem akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas yang diterapkan, serta menganalisis sistem akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas telah optimal atau belum. penelitian di lakukan di PT. Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugas Dana Mandiri Cabang Solok dengan penelitian dimulai pada bulan April s.d Agustus 2021. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif yang mana tujuan dari penelitian deskripsi ini adalah untuk menggambarkan lukisan secara sistematis, factual dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat-sifat, serta hubungan antar fenomena yang diselidiki. Hasil penelitian mengenai sistem akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas pada PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugas Dana Mandiri Cabang Solok adalah sistem akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas pada PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lugas Dana Mandiri Cabang Solok masih belum baik karena masih adanya proses prosedur yang tidak dilakukan sehingga tidak sama dengan prosedur yang telah ditetapkan pada SOP.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: SISTEM AKUNTANSI, PENERIMAAN KAS, PENGELUARAN KAS
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi - D3
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 09 Dec 2021 03:11
Last Modified: 09 Dec 2021 03:11
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/35691

Actions (login required)

View Item View Item