Peran Resiko Persepsian Sebagai Pemoderasi Hubungan Antara Intensi Berprilaku terhadap Perilaku Pengguna E-Money di Kota Padang : Adopsi Model Utaut 1

Wahyuni, Anisya Tri (2021) Peran Resiko Persepsian Sebagai Pemoderasi Hubungan Antara Intensi Berprilaku terhadap Perilaku Pengguna E-Money di Kota Padang : Adopsi Model Utaut 1. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_ANISYA_TRI_WAHYUNI_17059131_5162_2021.pdf

Download (252kB) | Preview

Abstract

Dalam beberapa tahun terakhir, Perkembangan teknologi dizaman sekarang sangat berkem�bang pesat. Layanan keuangan telah menggunakan teknologi sebagai perantara transaksi sa�lah satunya uang elektronik (E- money). Penelitian ini meneliti pembatas dari niat perilaku pengguna dan aktual perilaku penggunaan layanan e-money di Kota Padang. Semenjak ada penelitian terbatas tentang pengaruh moderasi, penelitian ini memperkenalkan persepsi risiko sebagai moderator, didukung oleh penerimaan teknologi yang relevan dan teori per�ilaku. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan Smart-PLS. Populasi dan sam�pel analisis sebanyak 250 responden. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan teknik perhitungan Hair Teory. Temuan penelitian ini menunjukkan (i) Performance expectancy berpengaruh positif dan signifikan terhadap be�havioral intention (ii) Effort expectancy berpengaruh positif dan signifikan terhadap behav�ioral intention (iii) Social influence berpengaruh positif dan signifikan terhadap behavioral intention (iv) Facilitating condition berpengaruh positif dan signifikan terhadap behavioral intention (v) Perceived risk tidak terbukti sebagai variabel moderator dalam pengaruh be�havior intention terhadap use behavior.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Intensi Berprilaku-Pengguna E-Money
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 07 Dec 2021 01:43
Last Modified: 07 Dec 2021 01:43
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/35589

Actions (login required)

View Item View Item