Pengaruh Beban Kerja dan Kompensasi terhadap KepuasanKerja di TheAxana Hotel Kota Padang

Adha, Muhammad Fajrio (2021) Pengaruh Beban Kerja dan Kompensasi terhadap KepuasanKerja di TheAxana Hotel Kota Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_03_MUHAMMD_FAJRIO_ADHA_16135199_489_2021.pdf

Download (266kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan asosiatif kausal yang bertujuan untuk melihat seberapa besar pengaruh variabel Beban Kerja (X1) dan Kompensasi (X2) Terhadap Kepuasan Kerja (Y) di The Axana Hotel Kota Padang. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 72 orang. Jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 62 orang yang diambil menggunakan teknik pengambilan. proportional random sampling Teknikpengumpulan data dilakukan dengan komunikasi tidak langsung melalui kuesioner (angket) dengan mengunakan skala likert yang telah teruji validitas dan reliabilitasnya. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis dengan menggunakan analisis regresi linear berganda, diperoleh nilai Adjusted R Square sebesar 0,148, artinya pengaruh variabel beban kerja (X1) dan kompensasi (X2) terhadap variabel kepuasan kerja (Y) sebesar 14,8% sedangkan 85,2% ditentukan oleh faktor lain. Selanjutnya hasil analisis regresi linear berganda diperolehnilai F hitung 6.281 dengan sig. 0,003 < 0,05. artinya variabel beban kerja (X1) dan kompensasi (X2) terhadap variabel kepuasan kerja berpengaruh secara signifikan, serta diperoleh nilai t hitung 3,277 dengan sig. 0,002 < 0,05.untuk variabel beban kerja dan 2.682 dengan sig. 0,009 < 0,05 untuk variabel kompensasi. Dapat disimpulkan bahwa masing-masing variabel bebas (beban kerja dan kompensasi) berpengaruh secara signifikan terhadap variabel terikat (kepuasan kerja). Jadi dapat disimpulkan bahwa hipotesis penelitian adalah Ha diterima dan H0 ditolak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pariwisata dan Perhotelan > Parawisata-D4
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 05 Nov 2021 02:01
Last Modified: 05 Nov 2021 02:01
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/35143

Actions (login required)

View Item View Item