Pengembangan Perangkat Pembelajaran pada Mata Pelajaran Dasar Listrik dan Elektronika di SMKN 1 Koto Xi Tarusan

Kurniadi, Cendra (2021) Pengembangan Perangkat Pembelajaran pada Mata Pelajaran Dasar Listrik dan Elektronika di SMKN 1 Koto Xi Tarusan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_03_CENDRA_KURNIADI_1306186_289_2021.pdf

Download (189kB) | Preview

Abstract

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mendeskripsikan kualitas perangkat pembelajaran pada mata pelajaran dasar listrik dan elektronika di SMKN 1 Koto XI Tarusan. Kualitas dari produk pengembangan dinilai berdasarkan aspek kevalidan, kepraktisan, dan kefektifan. Prosedur pengembangan perangkat pembelajaran mengacu pada model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementaion, dan Evaluation). Kualitas kevalidan perangkat pembelajaran memenuhi kriteria valid ditunjukkan oleh skor rata-rata perangkat pembelajaran masuk dalam ketegori sangat baik. Kualitas kepraktisan perangkat pembelajaran memenuhi kriteria praktis ditunjukkan oleh skor rata-rata dari respon guru mata pelajaran dasar listrik dan elektronika masuk dalam kategori baik. Dari hasil uji validitas perangkat pembelajaran diperoleh persentase sebesar 88%. Hasil uji praktikalitas yang dilakukan oleh guru diperoleh nilai sebesar 89% dengan kategori praktis. Hasil peneltian ini menunjukkan bahwa perangkat pembelajaran yang dibuat untuk mata pelajaran dasar listrik dan elektronika telah layak digunakan sebagai perangkat pembelajaran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Elektro - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 22 Sep 2021 03:34
Last Modified: 22 Sep 2021 03:34
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33964

Actions (login required)

View Item View Item