Efisiensi Kerja Pegawai dalam Pengelolaan Arsip Di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi

Ramadhan, Abell Surezky (2020) Efisiensi Kerja Pegawai dalam Pengelolaan Arsip Di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_ABELL_ SUREZKY_RAMADHAN_17026001_4063_2020.pdf

Download (362kB) | Preview

Abstract

i di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi, (2) kemahiran pegawai dalam pengelolaan arsip di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan kota Bukittinggi, (3) tata ruang tempat kerja pengelolaan arsip di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan kota Bukittinggi, (4) perlengkapan dan fasilitas kerja untuk pengelolan arsip di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan kota Bukittinggi, (5) suasana dan lingkungan kerja di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan kota Bukittinggi. Jenis penelitian ini adalah penelitian bersifat kualitatif. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi. Objek penelitian ini adalah efisiensi kerja pegawai dalam pengelolaan arsip pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi. Hasil dari penelitian ini menjelaskan prosedur pengelolaan surat kabar di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi. Pertama, pada prosedur kerja pegawai disuruh mengumpulkan arsip dinamis, menyusun arsip dinamis berdasarkan kode dan tanggal masuk arsip, membuatkan tabel daftar arsip, lalu menempelkan pada map yang berisikan arsip-arsip dengan adanya tahapan tahapan prosedur ini dapat meningkatkan efesiensi kerja pegawai. Kedua, kemahiran pegawai dalam menyusun arsip dinamis berdasarkan kode arsip dan membuat tabel daftar arsip dengan Microsoft excel mampu meningkatkan efisiensi dalam pengelolaan arsip. Ketiga, tata ruang tempat kerja pegawai terlalu minim, kondisi bangunan ketika hujan akan membuat genangan air dan tidak ada ventilasi udara dalam ruangan sehingga kinerja pegawai kurang optimal. Keempat, fasilitas dan perlengkapan kerja yang tidak dimiliki yakni alat pemusnah arsip dan alat pengukur suhu udara hal ini menghambat efesiensi kerja pegawai dalam mengelola arsip. Kelima, suasana yang tentram karena jauh dari jalan raya dapat meningkat efesiensi kerja pegawai sedangkan lingkungan yang kurang strategis lalu tidak ada akses kendaraan umum ke Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Bukittinggi dapat menghambat kinerja pegawa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan - D3
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 21 Sep 2021 02:42
Last Modified: 21 Sep 2021 02:43
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33873

Actions (login required)

View Item View Item