Faktor Faktor yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Jurusan Akuntansi Angkatan Tahun 2016 di Universitas Negeri Padang Untuk Berkarier di Lembaga Keuangan Syariah

Rafiqa, Lathifah Rahmi (2021) Faktor Faktor yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Jurusan Akuntansi Angkatan Tahun 2016 di Universitas Negeri Padang Untuk Berkarier di Lembaga Keuangan Syariah. Project Report. Fakultas Ekonomi UNP, Padang.

[img]
Preview
Text
A_6_LATHIFAH_RAHMI_RAFIQA_15043057_1761_2021.pdf

Download (14kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh persepsi, motivasi, dan pengetahuan akuntansi syariah terhadap minat karir di lembaga keuangan syariah Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Negeri Padang sebanyak 88 sampel. Data yang digunakan adalah data primer berupa kuesioner yang dibagikan kepada responden. Metode analisis dana yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Persepsi tidak berpengaruh terhadap Minat Berkarir di Lembaga Keuangan Syariah, Motivasi dan Pengetahuan Akuntansi Syariah berpengaruh terhadap Minat Berkarir di Lembaga Keuangan Syariah.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi - S1
Depositing User: mrs Ridha Prima Adri
Date Deposited: 07 Sep 2021 04:29
Last Modified: 07 Sep 2021 04:29
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33475

Actions (login required)

View Item View Item