Pembuatan Panduan Penggunaan OPAC Sebagai Alat Penelusuran Informasi Melalui Media Brosur dan Video di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Pesisir Selatan

Lizasri, Hanifa (2021) Pembuatan Panduan Penggunaan OPAC Sebagai Alat Penelusuran Informasi Melalui Media Brosur dan Video di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Pesisir Selatan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_07_HANIFA_LIZASRI_18026029_3562_2021.pdf

Download (428kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penulisan makalah ini adalah untuk mendeskripsikan tahapan pembuatan panduan penggunaan OPAC melalui brosur dan video di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Pesisir Selatan. Adapun metode yang digunakan yang digunakan dalam penulisan ini adalah penulisan deskriptif. Pengumpulan data dilakkukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan analisis data yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa (1) tahapan pembuatan panduan terdiri dari identifikasi kebutuhan pengguna yang dilakukan dengan wawancara kepada kepala bidang perpustakaan dan pemustaka, pengumpulan sumber informasi, pengemasan informasi, menentukan sasaran pengguna, menentukan strategi dalam mencari jenis sumber informasi, menentuan cara penyebarluasan informasi, mentransfer informasi, menyebarluaskan informasi, dan evaluasi produk. (2) Tahapan pembuatan brosur yang terdiri dari layout kasar yang merupakan desain dengan coretan manual pada kertas, layout komprehensif merupakan pengalihan desain layout kasar ke media elektronik yang dilakukan pengeditan belum sempurna, final artwor merupakan tahap akhir pembuatan brosur yaitu pengeditan brosur sesuai desain pada layout kasar dan layout komprehensif. (3) tahapan pembuatan video meliputi kegiatan praproduksi, merupakan tahap persiapan sebelum masuk pada kegiatan pengambilan video yang meliputi penemuan ide, rancangan sinopsis yang menjadi alur video, membuat treatment, shooting script, perencanaan produksi dan persiapan produksi, selanjutnya tahap produksi merupakan tahapan pelaksanaan dari semua tahap yang telah dirancang pada tahap praproduksi, setelah itu tahap pascaproduksi merupakan tahap penyelesaian video dengan melakukan penggabungan dan pengeditan video, terakhir tahap uji coba yang dilakukan dengan pemustaka

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan - D3
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 02 Sep 2021 04:16
Last Modified: 02 Sep 2021 04:16
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33300

Actions (login required)

View Item View Item