Pengaruh Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Padang Dua.

Astuti, Meilani (2021) Pengaruh Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Padang Dua. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_MEILANI_ASTUTI_17233053_1504_2021.pdf

Download (293kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Di KPP Pratama Padang Dua. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah menggunakan kuesioner. Jenis penelitian ini bersifat deskriptif. Data dikumpulkan dengan pengisian kuesioner oleh Wajib Pajak Orang Pribadi yang dilakukan di Kantor KPP Pratama Padang Dua. Dalam menganalisis data menggunakan metode analisis regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sanksi perpajakan berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi di KPP Pratama Padang Dua. Hal ini diperoleh dari nilai signifikansi lebih kecil daripada nilai signifikan yaitu nilai signifikansi (0,048 < 0,05) nilai signifikan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen Perdagangan - D3
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 01 Sep 2021 04:43
Last Modified: 01 Sep 2021 04:43
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33240

Actions (login required)

View Item View Item