Sistem Penyediaan Bersih Untuk Memenuhi Kebutuhan Rumah Tangga di Jorong Koto Tuo Nagari Tanjuang Bingkuang Kabupaten Solok

Hidayat, Taufiq (2020) Sistem Penyediaan Bersih Untuk Memenuhi Kebutuhan Rumah Tangga di Jorong Koto Tuo Nagari Tanjuang Bingkuang Kabupaten Solok. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_01_TAUFIQ_HIDAYAT_16045026_2140_2020.pdf

Download (58kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1)Sistem Penyediaan air bersih di Jorong Koto Tuo Nagari Tanjuang Bingkuang Kabupaten Solok, 2)Upaya rumah tangga memenuhi kebutuhan air bersi di Jorong Koto Tuo Nagari Tanjuang Bingkuang Kabupaten Solok. Jenis Penelitian ini tergolong Mix Methods dengan strategi eksplanatoris sekuensial. Populasi penelitian ini adalah masyarakat Jorong Koto Tuo Nagari Tanjuang Bingkuang diambil menggunakan populasi rumah tangga. Jumlah populasi rumah tangga di Jorong Koto Tuo yaitu 107 dengan subjek sebanyak 51 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan kuisioner, dokumentasi dan wawancara. Analisia data yang digunakan adalah dua pendekatan, yakni pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Hasil dari penelitian ini menemukan bahwa 1)Sistem penyediaan air bersih di Jorong Koto Tuo Nagari Tanjuang Bingkuang sarana air bersih masyarakat Jorong Koto Tuo menggunakan air hujan 56% dan air sumur 44% 2)upaya rumah tangga mendapatkan air bersih dengan cara menampung air hujan,membeli air galon, dan mengambil air dimasjid terdekat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Geografi - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 31 Mar 2021 02:54
Last Modified: 31 Mar 2021 02:54
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/30853

Actions (login required)

View Item View Item