Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di Hotel Pangeran Beach Padang

Safitri, Fanny (2020) Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di Hotel Pangeran Beach Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
4_A_FANNY_SAFITRII_15135023_2520_2020.pdf

Download (16kB) | Preview

Abstract

Penelitianiniberawaldariketertarikanpenulisdalammengangkatpermasalah yang ada di Pangeran Beach Padang, Ditemukanmasalahsebanyak 50% karyawan yang dinilai cukup kinerjanya, Masalah lain yang terlihat adalah kurangnya kepenyeliaan dari atasan terhadap karyawan dalam hal mengatur tingkah laku (attitude) karyawan, Selanjutnya masih adanya karyawan yang memiliki masalah pribadi dan sulit mengatur ego satu sama lain sehingga terjadi suasana kerja yang tidaknyamandenganrekankerja, danbelumadanya promosi jabatan untuk karyawan sehingga tidak adanya jenjang karir bagi karyawan dihotel tersebut.Penelitianinibertujuanuntukmenganalisispengaruhkepuasankerjaterhadapkinerjakaryawan di Hotel PangeranBeach Padang. Jenispenelitianiniadalahpenelitiankuantitatifdenganpendekatanassosiatifkausal.Populasipenelitianiniadalahkaryawan di Hotel PangeranBeach Padang sebanyak 133 orang.Sampeldiambildenganmenggunakanteknik probability samplingmenggunakanmetodeproportionate stratified random samplingdenganjumlah 82 orang. Pengambilan data dilakukandenganmenyebarkankuesioner yang sudah di ujivaliditasdanreliabilitas.Teknikanalisis data menggunakanujiregresi linear dengan program SPSSversi 16.00. Berdasarkanpenelitian yang telahdilakukanmakadidapatkanhasilsebagaiberikut: 1) Kepuasankerjakaryawan di Hotel PangeranBeach Padang tergolongbaik (68,29%), 2) Kinerjakaryawan di Hotel PangeranBeach Padang tergolongcukup (62,19%), 3) Diperoleh hasil signifikan R Square sebesar 0,325, Dengan sig. 0,000< 0,05, Artinya terdapat pengaruh variabel kepuasankerja terhadap variabel kinerja karyawan adalah sebesar 32,5% sedangkan 67,5% dipengaruhi oleh faktor lain. Selanjutnya hasilkoefisienregresisebesar 0.374 dengannilai sig. 0.000 < 0.05.Artinyasetiappeningkatansebesar 1 satuankepuasankerjaakanmeningkatkan 0.374 satuankinerjakaryawan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Pariwisata dan Perhotelan > Manajemen Perhotelan - D4
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 08 Mar 2021 03:34
Last Modified: 08 Mar 2021 03:34
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/30352

Actions (login required)

View Item View Item