Kontribusi Kelincahan dan Koordinasi Mata-Tangan terhadap KetepatanSmashAtletTenisMejadi Kabupaten 50 Kota

Irawan, Axcel Pratama (2020) Kontribusi Kelincahan dan Koordinasi Mata-Tangan terhadap KetepatanSmashAtletTenisMejadi Kabupaten 50 Kota. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_01_AXCEL_PRATAMA_IRAWAN_16086320¬_2035_2020.pdf

Download (88kB) | Preview

Abstract

Masalahdalampenelitianini masih rendahnya ketepatan smashatlettenismeja di Kabupaten 50 Kota, diduga disebabkan karena rendahnya kelincahandankoordinasimata-tangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kontribusikelincahandan koordinasimata-tanganterhadap ketepatansmash. Jenis penelitian ini adalah korelasional. Populasi penelitian ini seluruh atlettenismeja di Kabupaten 50 Kotayang terdaftar dan ikut aktif mengikuti latihansebanyak 13oang, sedangkan sampel diambil secaratotal sampling sehingga diperoleh sampel yaitu sebanyak 13 orang. Instrumen dalampenelitiankelinchan dengan menggunakantesshuttle run test, koordinasimata-tangandenganteskoodinasimata-tangan, dan ketepatansmash.Analisis data dilakukandenganmenggunakananalisisproduct moment. Berdasarkandarihasilanalisis datamenunjukkanbahwa; 1)terdapat sumbangan (kontribusi)kelincahandengan ketepatansmashsebesar39,33%, 2) terdapat sumbangan (kontribusi)koodinasimata-tangan dengan ketepatansmashsebesar49,43%, 3) terdapat sumbangankelincahandan koordinasimata-tangansecarabersama-samaterhadapketepatansmashsebesar 67,58%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine and Food > Medicine General > RC1200 Sports Medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 06 Nov 2020 02:03
Last Modified: 06 Nov 2020 02:03
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/28728

Actions (login required)

View Item View Item