Pembuatan Software Sistem Kendali Suhu, Kelembaban Udara dan Tanah pada Smart Greenhouse

Wahyuli, Fadli Eka (2020) Pembuatan Software Sistem Kendali Suhu, Kelembaban Udara dan Tanah pada Smart Greenhouse. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_6_FADLI_EKA_WAHYULI_16066011_952_2020.pdf

Download (312kB) | Preview

Abstract

Pembuatan proyek akhir ini bertujuan untuk membuat sistem kendali suhu, kelembaban udara dan tanah secara otomatis. Untuk pembuatan program alat kendali suhu, kelembaban udara dan tanah digunakan sensor DHT 11, Soil Mosture, LCD 16x4, LDR, dan Arduino Uno. Pengendalian dilakukan oleh Arduino Uno yang menggunakan sms yang akan mengirim data melalui GSM SIM8001kepada nomor telpon yang dimasukan. Dari hasil proyek akhir ini dapat membuat sistem kendali suhu, kelembaban udara dan tanah yang inputnya terdiri dari DHTl 1 sebagai pendeteksi suhu dan kelembaban udara, Soil Moisture sebagai pendeteksi kelembaban tanah dan LDR sebagai pendeteksi intensitas cahaya sedangkan pada bagian output terdiri dari LCD 16x4 sebagai penampil data dan relay sebagai pengendali pompa, humidifier dan kipas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektronika - D3
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 05 Apr 2021 00:37
Last Modified: 05 Apr 2021 00:37
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/28209

Actions (login required)

View Item View Item