Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Macromedia Flash Pada Pembelajaran Simulasi dan Komunikasi Digital di SMKN 10 Padang.

Habibullah, Muchlis (2019) Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Macromedia Flash Pada Pembelajaran Simulasi dan Komunikasi Digital di SMKN 10 Padang. Masters thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_5_MUCHLIS_HABIBULLAH_16138057_1504_2019.pdf

Download (454kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk : (1) Untuk Mengembangkan media pembelajaran menggunakan Macromedia Flash. (2) Untuk menghasilkan media yang valid, praktis dan efektif pada pembelajaran dengan menggunakan Macromedia Flash pada pembelajaran Simulasi dan Komunikasi Digital. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian adalah menggunakan model ADDIE yang terdiri dari tiga tahapan yaitu, Analysis (analisis), Design (desain), Development (pengembangan), Implementation (uji coba) dan Evaluation (evaluasi). Instrument yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket yang digunakan untuk mengukur validitas dan praktikalitas media. Sedangkan untuk mengukur efektivitas menggunakan instrument tes soal pilihan ganda. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) validitas media pembelajaran dinyatakan valid oleh para validator. (2) Praktikalitas media pembelajaran dinyatak praktis berdasarkan respon guru dan siswa. (3) Efektivitas media pembelajaran meningkat setelah menggunakan media pembelajaran dengan rata-rata siswa telah melewati KKM. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan media pembelajaran dinyatakan valid, praktis dan efektif untuk kegiatan pembelajaran.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
T Technology > GT Technology (general)
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknologi dan Kejuruan - S2
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 24 Jul 2020 03:38
Last Modified: 24 Jul 2020 03:38
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/27771

Actions (login required)

View Item View Item