Pengembangan Thermobalance Digital Berbasis Teknologi Sensor dan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) untuk Pembelajaran Materi Suhu dan Kalor

Yulkifli, Yulkifli and Usmeldi, Usmeldi and Yohandri, Yohandri and Anggraini, Anggraini (2017) Pengembangan Thermobalance Digital Berbasis Teknologi Sensor dan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) untuk Pembelajaran Materi Suhu dan Kalor. Jurnal Pengajaran MIPA, 22 (1). ISSN 1412-0917 (print) dan 2443-3616 (online)

[img]
Preview
Text
7. Pengembangan Thermobalance.pdf

Download (364kB) | Preview
Official URL: https://ejournal.upi.edu/index.php/jpmipa/article/...

Abstract

Pemahaman tentang konsep materi dan suhu adalah salah satu tujuan pembelajaran dalam Kurikulum 2013 dan kompleksitas materi ini menuntut adanya perangkat pembelajaran yang dapat membantu peserta didik dalam mencapai tujuan tersebut. Dalam artikel ini, kami akan memaparkan pengembangan thermobalance digital dan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) sebagai penunjang pembelajaran suhu dan kalor. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa thermobalance digital dan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) yang dikembangkan dalam penelitian ini telah terbukti valid, praktis dan efektif. Temuan hasil evaluasi tersebut menunjukkan potensi thermobalance digital dan LKPD sebagai salah satu media pembelajaran suhu dan kalor.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Fisika - S1
Depositing User: Mrs. Wiwi Sartika
Date Deposited: 16 Mar 2020 02:28
Last Modified: 16 Mar 2020 02:28
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/26115

Actions (login required)

View Item View Item