Refleksi Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam Mata Kuliah Ekologi Hewan

Razak, Abdul (2017) Refleksi Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam Mata Kuliah Ekologi Hewan. Minang Educator, 1 (2). ISSN online: 2598-6163

[img]
Preview
Text
Artikel refleksi PBL 2017 Minang edukator_compressed.pdf

Download (60kB) | Preview
Official URL: http://jme.ppj.unp.ac.id/index.php/jme/article/vie...

Abstract

PBL (Problem Based Learning) merupakan sebuah pendekatan atau metode yang mampu merubah orientasi belajar dari berpusat pada guru menjadi pada berpusat pada siswa. Prinsip dan langkahlangkah PBL ini merupakan keunggulan yang mampu mengaktifkan dan memotivasi belajar mahasiswa secara aktif dan meningkatkan daya kritis berpikir mahasiswa. Hal itu juga terjadi pada penerapan PBL Pada mata kuliah Ekologi Hewan yang mampu merubah kondisi, suasana dan hasil belajar lebih baik dibandingkan

Item Type: Article
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi - S1
Depositing User: Mrs. Wiwi Sartika
Date Deposited: 07 Nov 2019 04:26
Last Modified: 07 Nov 2019 04:26
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/24019

Actions (login required)

View Item View Item