Penerapan Prosedur Shampooing Carpet Di Corridor Oleh Room Attendant Di Holiday Inn Express Jakarta Internasiona Expo

Ramadani, Rosi (2019) Penerapan Prosedur Shampooing Carpet Di Corridor Oleh Room Attendant Di Holiday Inn Express Jakarta Internasiona Expo. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_4_ROSI_RAMADANI_17215011_2812_2019.pdf

Download (431kB) | Preview

Abstract

Penulisan proyek akhir ini berawal dari wawancara singkat penulis dengan beberapa staff room attendant mengenai penerapan prosedur shampooing carpet di corridor oleh room attendant di Holiday Inn Express Jakarta Intemasioanal Expo yang masih kurang baik, karena masih terdapatnya room attendant yang kurang teliti dalam pekerjaannya. Penulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana prosedur shampooing carpet di corridor oleh room attendant di Holiday Inn Express Jakarta Intemasional Expo. Jenis data yang digunakan adalah data primer, yaitu data yang dikumpulkan langsung oleh penulis. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan observasi di Holiday Inn Express Jakarta Intemasional Expo pada tanggal 5 Februari 2019 s/d 20 Mei 2019 di Holiday Inn Express Jakarta Intemasional Expo yang beralamat di jalan Pekan Raya pintu 6 Jakarta Intemasional Expo Kemayoran. Sumber data adalah 3 orang staff room attendant dan 2 orang supervisor housekeeping Holiday Inn Express Jakarta Intemasional Expo. Sedangkan jenis penulisan proyek akhir ini adalah deskriptif kualitatif. Hasil penulisan proyek akhir ini menunjukkan bahwa secara umumnya prosedur shampooing carpet di corridor ini sudah masih belum berjalan dengan baik, namun belum memenuhi prosedur seperti 1) semua staff room attendant tidak menggunakan proses vaccum cleaner sebelum shampooing carpet, 2) semua staff room attendant sudah menggunakan shampooing machine disaat proses shampooing carpet, 3) sebagian besar staff room attendant tidak menggunakan blower machine disaat proses pengeringan carpet, 4) semua staff room attendant tidak menaburkan refreshpowder disaat keadaan carpet masih lembab Kata kunci : prosedur shampooing carpet, corridor, room attendant

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Pariwisata dan Perhotelan > Manajemen Perhotelan - D4
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 31 Oct 2019 06:25
Last Modified: 31 Oct 2019 06:25
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/23917

Actions (login required)

View Item View Item