Standart Operating Procedure Closing Lounge Bar Oleh Bartender Di Harmoni One Convention Hotel & Service Apartment Batam.

Alazi, Ayu (2019) Standart Operating Procedure Closing Lounge Bar Oleh Bartender Di Harmoni One Convention Hotel & Service Apartment Batam. Diploma thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_4_AYU_ALAZI_17215008_17215008_2814_2019.pdf

Download (494kB) | Preview

Abstract

Proyek Akhir ini berawal dari pengamatan penulis terhadap Standart operating procedure Closing lounge bar dalam menutup lounge bar masih ada kesalahan, karena masih ada bartender yang belum mengecek par stock barang yang kurang, bartender lupa mencatat ke dalam log book stock barang yang kurang, jarang membersihkan juicer dan tray yang sudah dipakai. Bartender harus dapat menerapkan prosedur yang telah di tetapkan Harmoni One Convention Hotel & Service Apartment Batam. Penulisan mi bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana standart operating procedure Closing Lounge Bar Harmoni One Convention Hotel &Service Apartment Batam. Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah deskriptif kualitatif Jenis data yang digunakan dalam penulisan ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi pada tanggal 02 Februari-20 Februari 2019 di Harmoni One Convention Hotel &Service Apartment Batam. Sumber data yang penulis dapatkan dari 3 orang bartender dan 1 orang supervisor. Hasil penulisan proyek akhir menunjukkan bahwa secara umum. 1) Sebagian bartender belum menerapkan SOP tahap closing inventory. 2) Sebagian bartender belum menerapkan SOP tahap check par stock barang. 3) Sebagian bartender belum menerapkan SOP pada tahap report log book. 4) Semua bartender sudah menerapkan SOP pada saat membuang sampah. 5) Sebagian bartender belum menerapkan SOP pada saat membersihkan blender dan juicer. 6) Sebagian bartender belum menerapkan SOP pada tahap membersikan tray. 7) Semua bartender sudah menerapkan SOP pada saat mematikan semua electricity. 8) Sebagian bartender belum menerapkan SOP saat membersihkan bar floor. 9) Semua bartender sudah menerapkan SOP pada tahap mengunci semua drawer. 10) Sebagian bartender belum menerapkan SOP pada saat mencuci semua gelas yang kotor dan memolishnya kembali. 11) Semua bartender sudah menerapkan SOP padda saat menyusun dan merapikan kembali semua kursi dan meja. Kata Kunci: SOP Closing Lounge Bar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Pariwisata dan Perhotelan > Manajemen Perhotelan - D4
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 31 Oct 2019 06:24
Last Modified: 31 Oct 2019 06:24
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/23912

Actions (login required)

View Item View Item